Thursday, December 4, 2014

Segera Hadir Mozilla Firefox di iOS 8 untuk iPhone 6

Segera Hadir Mozilla Firefox di iOS 8 untuk iPhone 6 - Sepertinya Mozilla segera merilis browser Firefox untuk iOS, setelah pernyataan yang dibuat oleh Jonathon Nightingale, VP untuk Firefox. Sebelumnya Apple menyatakan pengembang pihak ketiga tidak dimungkinkan untuk menggunakan web browser mereka dan dengan demikian Mozilla merasa bahwa mereka tidak dapat memproduksi browser untuk pengguna iOS.

0 comments:

Post a Comment